Electrolux EHI325CA 30cm Ultimatetaste 300 Built-in Induction Hob With 2 Cooking Zones

User Manual - Page 75

For EHI325CA.

PDF File Manual, 103 pages, Read Online | Download pdf file

EHI325CA photo
Loading ...
Loading ...
Loading ...
Electrolux 13
Masalah Kemungkinan penyebab dan solusi
menyala.
Terdapat masalah pada kompor karena cairan dalam alat
memasak habis. Perlindungan terhadap bidang tungku terlalu
panas bekerja. Fungsi Mati Otomatis menyala.
Nonaktifkan kompor. Singkirkan alat memasak yang terlalu panas
tersebut. Setelah sekitar 30 detik, aktifkan kembali bidang tungku
tersebut. akan mati dari layar, namun indikator panas sisa
mungkin tetap menyala. Tunggulah hingga alat memasak
tersebut menjadi cukup dingin dan lihatlah pada bagian Peralatan
memasak untuk bidang tungku induksi.
Bila solusi-solusi di atas telah dicoba dan tidak
dapat mengatasi masalahnya, hubungilah
dealer anda atau layanan pelanggan
Electrolux. Sampaikan data dari label kompor,
kode tiga digit dari keramik kaca (ada di sudut
permukaan kaca) dan pesan masalah yang
muncul.
Pastikan kompor dioperasikan dengan benar.
Bila tidak, pekerjaan servis oleh teknisi atau
dealer akan dikenakan biaya walaupun masih
dalam masa garansi. Petunjuk mengenai
layanan konsumen dan syarat-syarat garansi
terdapat dalam buku garansi.
Suara saat kompor bekerja
Tergantung material dan pengolahan bagian
alas alat memasak, suara-suara berikut bisa
timbul ketika bidang tungku induksi
digunakan.
x Suara gemeretak
saat menggunakan alat memasak yang
terbuat dari bahan-bahan berbeda
(konstruksi berlapis)
x Siulan
ketika menggunakan bidang tungku
tunggal atau beberapa bidang tungku
dengan daya tinggi bila alat memasak
terbuat dari berbagai material (konstruksi
berlapis).
x Suara berdengung
dapat muncul pada tingkat daya tinggi
x Suara berdetik
dalam proses switching komponen elektrik
x Mendesis, berderau
Kompor ini dilengkapi dengan kipas untuk
mendinginkan komponen listriknya. Suara
derauan bisa terdengar saat kipas bekerja
yang bisa bervariasi sesuai kecepatan
kipas dan dapat berlanjut untuk beberapa
saat setelah kompor dimatikan.
Suara-suara yang dijelaskan di atas adalah
normal dan bukan menunjukkan cacat
produk.
Loading ...
Loading ...
Loading ...